Penampakan Ikan Raksasa di Lautan Gurun Arab Saudi

Sejak foto tersebut dibagikan, banyak netizen yang mengira batu tersebut adalah sisa-sisa hewan laut raksasa. Tapi Al Enazi menepisnya. “Beberapa orang mengatakan bahwa itu adalah ikan asli yang membatu jutaan tahun yang lalu, tetapi sebenarnya bukan. Ini adalah batu pasir yang terbentuk oleh banyak faktor,” katanya. Foto: Khaled Zaad Al Enazi via CNN